Waspada! Stres Memengaruhi Hubungan Suami Istri, Ini 3 Tandanya

Saras Bening Sumunar - Rabu, 22 Februari 2023
Dampak stres pada hubungan suami istri.
Dampak stres pada hubungan suami istri. marchmeena29

1. Tidak Adanya Komunikasi

Stres dapat membuat seseorang menarik diri, termasuk dari pasangannya. Kondisi ini tentu berdampak pada hubungan suami istri.

Saat kamu dan pasangan sedang stres, berkomunikasi secara efektif biasanya akan menjadi sulit. 

Kamu mungkin akan lebih sering berdebat dan mencoba mempertahankan argumen masing-masing.

Alhasil, kamu dan pasangan bisa saja mengambil keputusan secara impulsif yang berdampak pada hubungan.

2. Kurangnya Keintiman

Stres juga dapat mengurangi intensitas pasangan dalam melakukan hubungan intim.

Ketika mengalami stres, dorongan seksual dan keinginan untuk melakukan keintiman fisik akan berkurang.

Baca Juga: 3 Tanda Ibu Mertua Mencoba Mengendalikan Hubungan Suami Istri

Sumber: times of india
Penulis:
Editor: Kinanti Nuke Mahardini