BERITA TERPOPULER LOVE & LIFE: Cara Memutus Generasi Sandwich hingga Manfaat Garam di Rumah

Kinanti Nuke Mahardini - Senin, 6 Februari 2023
Cara menghadapi mertua yang suka membandingkan.
Cara menghadapi mertua yang suka membandingkan. CandyRetriever

Fenomena generasi sandwich tentu bukan hal yang asing lagi di Indonesia. Bahkan, Kawan Puan mungkin sering menemukan fenomena ini di lingkungan sekitar.

Berdasarkan data Sensus Penduduk Badan Pusat Statistik (BPS) 2020, lebih dari 71 juta jiwa atau 26,5 persen dari jumlah penduduk Indonesia berusia 20-54 tahun tergolong dalam generasi sandwich.

Baca selengkapnya di sini >>>

2. Perempuan Bersaing dengan Perempuan, Kenapa dan Memperebutkan Apa?

Dalam konteks bisnis, bersaing bahkan dalam bentuknya yang sangat sengit (sehingga disebut konflik), tak selalu buruk.

Konflik memang bisa menyebabkan gagalnya pencapaian tujuan.

Namun ketika dipelajari mendalam, proses yang terjadi selama konflik justru bisa dimanfaatkan untuk mencapai tujuan. Ini konflik yang produktif.

Saat berlangsung, pihak-pihak yang terlibat dalam konflik secara alamiah akan membangun dukungan.

Baca Juga: Jarang Disadari, 5 Tanda Jika Kamu Berada di Keluarga Toksik

Baca selengkapnya di sini >>>

3. Ragam Manfaat Garam untuk Membersihkan Benda di Rumah, Simak!

Garam menjadi bahan dapur yang sering digunakan untuk membuat masakan lebih nikmat. 

Namun, apakah Kawan Puan ketahui bahwa garam juga bisa dimanfaatkan untuk membersihkan rumah

Garam merupakan produk pembersih alami yang ekonomis, dan ramah lingkungan.

Lalu, apa saja manfaat garam untuk membersihkan rumah?

Dilansir dari dari Kompas.comberikut manfaat garam yang jarang diketahui: 

Baca selengkapnya di sini >>>

(*)