Bukan Sombong, Ini 7 Alasan Seseorang Berubah setelah Punya Pacar

Arintha Widya - Sabtu, 7 Januari 2023
ilustrasi alasan seseorang berubah setelah punya pacar
ilustrasi alasan seseorang berubah setelah punya pacar kokouu

Saat seseorang memulai sebuah hubungan baru, prioritasnya pun akan berubah.

Mereka tidak lagi mementingkan diri sendiri, tetapi fokus pada pasangan dan bagaimana membangun hubungan.

Prioritas baru ini bisa mendorong mereka merencanakan masa depan dan kehidupan yang akan dijalani.

3. Berubah Demi Pasangan

Adakalanya seseorang berubah menjadi pribadi yang lebih baik demi pasangan barunya.

Dalam hubungan romantis yang positif, perubahan ke arah yang baik tentu tidak ada salahnya, bukan?

4. Mereka Menghabiskan Waktu Secara Berbeda

Perubahan seseorang karena punya pacar baru dapat pula disebabkan lantaran mereka menghabiskan waktu dengan cara berbeda.

Jika sebelumnya hanya nongkrong, main game, dan rebahan, ada aktivitas lain seperti kencan yang dilakukan setelah punya pacar. Selain itu, mereka juga berpotensi mempunyai hobi baru bersama pasangan.

Baca Juga: Bosan Ditanya Kapan Punya Pacar? Ini 5 Jawaban Savage Bikin Skakmat!

Sumber: pairedlife.com
Penulis:
Editor: Maharani Kusuma Daruwati