Butuh Perhatian Khusus, Ini 5 Tips Merawat Ketiak Menurut Dokter

Anna Maria Anggita - Minggu, 4 Desember 2022
Tips Merawat Ketiak
Tips Merawat Ketiak Doucefleur

Dokter kulit dan pendiri Avant Dermatology & Aesthetics, dr. Sheila Farhang  menambahkan kalau ia merekomendasikan  untuk menghindari bahan agresif yang menyebabkan iritasi, seperti formula berbahan dasar alkohol atau bahan pengawet seperti paraben dan wewangian.

2. Bersihkan Ketiak dengan Baik

Kawan Puan, membersihkan ketiak itu  bukan hanya dengan air dan sabun mandi saja.

Pasalnya menurut  dr. Julie E. Russak, kamu harus meggunakan sabun mandi dengan kandungan asam alfa hidroksi atau asam beta hidroksi saat mandi.

Oleskan sabun tersebut ke area ketiak untuk merawat kulit yang gelap.

Selain itu, dr. Sheila Farhang menyarankan adanya penggunaan benzoil peroksida untuk membantu menghilangkan bau pada area ketiak.

3. Eksfoliasi Ketiak

Langkah perawatan berikutnya yakni dengan mengekfoliasi kulit ketiak.

Baca Juga: Bulu Ketiak Lebat? Ini Rekomendasi Perawatan dari Dokter Kulit

Sumber: Today
Penulis:
Editor: Arintya