Apa Itu Kesehatan Emosional? Ini Pengertian dan Manfaat Baiknya

Anna Maria Anggita - Selasa, 18 Oktober 2022
Dampak baik menjaga kesehatan emosional
Dampak baik menjaga kesehatan emosional recep-bg

Usahakan, kondisi keadaan emosional jadi negatif, Kawan Puan. Sebab, hal tersebut berdampak buruk pada tubuh kita. 

- Kekebalan tubuh jadi rendah dan rentan mengalami stres.

- Mengalami masalah kejiwaan dan hipertensi.

- Mudah terkena penyakit.

- Kesulitan berkonsentrasi.


Lantas bagaimana cara menjaga kesehatan emosional?

Untuk menjaga kesehatan emosional tetap terjaga dan positif, ada berbagai langkah yang bisa dilakukan. 

- Berlatih mindfulness.

Baca Juga: Konseling Gratis untuk Kesehatan Mental, Catat Tanggal dan Caranya

- Berkomunikasi dengan orang lain.

- Melakukan aktivitas fisik dengan rutin.

- Jam istirahat cukup sehingga memiliki kualitas tidur yang baik.

Pastikan berbagai langkah di atas kamu lakukan agar kesehatan emosionalmu tetap dalam kondisi baik ya, Kawan Puan.

(*)

Sumber: Verywell Mind
Penulis:
Editor: Kinanti Nuke Mahardini

Kenali Tanda-Tanda Kecanduan Stress seperti yang Viral di TikTok