5 Rekomendasi Persediaan Makanan dan Minuman saat Musim Hujan

Anna Maria Anggita - Sabtu, 17 September 2022
5 rekomendasi persediaan makanan dan minuman saat musim hujan.
5 rekomendasi persediaan makanan dan minuman saat musim hujan. Nungning20

Kamu bisa membuat wedang jahe panas kemudian ditambahkan madu sebagai pemanis, lalu minum, dan rasakan khasiatnya.

4. Kopi dan Cokelat

Tak hanya jahe, kamu juga bisa menyediakan kopi di rumah.

Kopi sangat nikmat diminum di kala sore hari sambil menikmati rintikan hujan ya, Kawan Puan.

Jika tak terlalu suka dengan kopi, kamu bisa menyediakan cokelat panas di rumah.

5. Keripik

Kawan Puan, kalau kamu ingin menyantap camilan yang tidak terlalu berat, maka sediakan keripik.

Kamu bisa menjajal keripik basreng alias bakso goreng yang tipis dengan tekstur renyah.

Rasanya pun ada yang pedas dan tidak, bisa kamu sesuaikan dengan seleramu.

Keripik basreng ini sangat cocok disantap sambil menyeruput kopi atau cokelat ya, Kawan Puan.

Kawan Puan, semoga rekomendasi makanan dan minuman di atas dapat menjadi referensi hidangan yang dapat kamu sediakan saat musim hujan, ya.

Baca Juga: 6 Tips Memasak Cepat Telur Orak-Arik dan Salmon Asap, Makanan Favorit Ratu Elizabeth II

(*)

Sumber: Rilis
Penulis:
Editor: Rizka Rachmania