Cara Mengatasi Vampir Listrik agar Lebih Hemat Energi di Rumah

Arintha Widya - Sabtu, 25 Juni 2022
Hemat energi listrik di rumah
Hemat energi listrik di rumah chanakon laorob

Baca Juga: Tagihan Listrik Meningkat? Begini Cara Menghemat Listrik di Dapur

Pilihan lainnya, kamu dapat memakai stop kontak tipe T untuk menyambungkan beberapa alat elektronik.

Dengan begitu saat tidak digunakan atau kamu bepergian, kamu cukup mencabut satu stop kontak untuk memutus lebih dari satu daya dari beberapa alat elektronik sekaligus.

Ini bisa mencegahmu dari kemungkinan lupa mematikan atau memutus daya peralatan elektronik saat keluar rumah.

Selain beberapa cara di atas, alternatif lain yang bisa kamu coba ialah menggunakan peralatan yang hemat energi.

Sudah banyak beredar di pasaran peralatan yang hemat energi, mulai dari lampu, TV, magic com, setrika listrik, dan masih banyak lagi.

Kiranya, itulah tadi beberapa cara mencegah boros listrik dengan mengatasi vampir listrik di rumah.

Rasanya cara-cara tersebut juga tidak sulit untuk Kawan Puan terapkan sehari-hari, bukan?

Semoga tips di atas berguna bagi Kawan Puan, ya!

Baca Juga: Yuk, Mengenal Teknologi AC Inverter yang Diklaim Lebih Hemat Listrik

(*)

Sumber: chariotenergy.com
Penulis:
Editor: Dinia Adrianjara