8 Tips Copywriting untuk Buat Calon Konsumen Terpana, Pakai Call to Action

Arintha Widya - Jumat, 3 Juni 2022
Tips copywriting untuk membuat calon konsumen terpana.
Tips copywriting untuk membuat calon konsumen terpana. Nuthawut Somsuk

Seperti Apple ketika meluncurkan iPhone terbaru, di mana mereka membuat headline "5G Speed OMGGGGG".

2. Abaikan fitur produk, jual kekuatan super

Orang tidak akan tertarik jika kamu pamer fitur apa saja yang ada pada sebuah produk dan kegunaannya.

Contohlah bagaimana Nike memasarkan produknya dengan membuat iklan menggunakan copywriting yang singkat.

Mereka menjual kekuatan super dengan tulisan penyemangat, seperti, "It's only a crazy dream until you do it".

3. Atasi kekhawatiran konsumen

Tips berikutnya, tulisan pemasaran yang kamu buat haruslah dapat membuat konsumen merasa suatu produk bisa mengatasi kekhawatiran mereka.

Kekhawatiran yang dimaksud bisa berhubungan dengan harga, keamanan, daya tahan produk, bahkan privasi.

Sebut saja Apple yang langsung memakai tagline "Privasi" untuk produk terbaru iPhone.

Baca Juga: 4 Tools Digital Marketing Gratis untuk Bisnis UMKM yang Wajib Dicoba

Sumber: Twitter
Penulis:
Editor: Arintya