Alami Job Insecurity, Ini 5 Hal yang Bisa Karyawan Lakukan untuk Menghadapinya

Ardela Nabila - Minggu, 9 Januari 2022
Cara menghadapi job insecurity.
Cara menghadapi job insecurity. Cecilie_Arcurs

2. Loyal pada diri sendiri

Kawan Puan, job insecurity bisa dialami oleh siapa pun, bahkan oleh mereka yang awalnya mencintai dan menikmati pekerjaannya.

Pasalnya, sebagian besar karyawan pasti akan mengalami kondisi ini di perjalan karier mereka.

Agar kamu tidak merasa stres yang bisa memengaruhi produktivitas, kamu bisa fokus pada diri sendiri dan mempersiapkan diri untuk menghadapi berbagai kemungkinan yang ada di depan.

Dalam karier, bentuk loyalitas terhadap diri sendiri adalah dengan cara mempelajari berbagai hal baru agar kamu bisa terus berkembang.

Dengan demikian, ketika kamu sudah terancam akan di-PHK kamu siap untuk mengambil berbagai kesempatan lainnya yang sesuai dengan keterampilan yang kamu miliki.

3. Menekuni karier di bidang yang lebih ‘aman’

Sejumlah industri pekerjaan memang bisa saja mengalami ketidakpastian di masa-masa tertentu.

Apabila kamu tidak menyukai perasaan tidak pasti yang bisa membuatmu merasa terancam hingga mengalami job insecurity, kamu bisa mempertimbangkan jalur karier yang lebih ‘aman’.

Baca Juga: Penurunan Motivasi hingga Burnout, Ini Dampak Job Insecurity Terhadap Kinerja Karyawan

Sumber: The Balance Careers,HAYS
Penulis:
Editor: Citra Narada Putri