Serbaguna, Ini 7 Jenis Rok yang Harus Dimiliki oleh Tiap Perempuan

Ardela Nabila - Rabu, 29 Desember 2021
Jenis rok yang harus dimiliki oleh setiap perempuan.
Jenis rok yang harus dimiliki oleh setiap perempuan. Yuricazac

6. Midi Skirt

Midi skirt merupakan jenis rok yang menjadi favorit banyak fashion enthusiast karena potongannya. 

Saat dipakai, siluet dari rok ini bisa memberikan statement, terlebih jika dipadukan dengan bodysuit sederhana.

Jika dipadukan dengan oversized blazer dan dipakai untuk layered look, rok ini akan membuat siapa pun yang memakainya terlihat stylish.

7. Rok Plisket

Apabila kamu memiliki gaya yang minimalis, tetapi suka bereksperimen dengan tekstur dan volume pakaian berbeda, pleated skirt atau rok plisket ini wajib dicoba. 

Desain pleat pada rok ini bisa memberikan sentuhan baru pada siluet rok yang dipakai. 

Baca Juga: Ini Inspirasi Preppy Style dengan Rok yang Cocok Dipakai Pergi Kuliah

Bahannya yang flowy akan memberikan kesan flattering saat dipakai. Tentunya, rok ini juga serbaguna dan mudah dipadupadankan.

Demikian beberapa jenis rok yang harus kamu miliki untuk mendapatkan berbagai macam look stylish. Jenis rok mana yang sudah ada di dalam lemarimu?

(*)

Sumber: Editorialist
Penulis:
Editor: Kinanti Nuke Mahardini