Seksolog Ungkap 7 Jenis Ciuman dan Makna Tersembunyi di Baliknya

Ericha Fernanda - Rabu, 22 Desember 2021
Jenis-jenis ciuman dan artinya
Jenis-jenis ciuman dan artinya Panupong Piewkleng

6. Ciuman dahi atau kepala

"Ciuman seperti ini paling sering diberikan untuk menunjukkan perhatian, kasih sayang, atau perlindungan," kata Rachel Wright, MA, LMFT, seorang psikolog klinis dan ahli hubungan.

Mirip dengan ciuman di perut, di mana ada rasa perlindungan, kepercayaan, dan kepedulian bahwa kamu aman dengan mereka.

7. Ciuman tangan

Ciuman ini biasanya menunjukkan rasa hormat dan komitmen. Untuk hubungan romantis dapat berarti menunjukkan kamu spesial dan berharga.

“Menawarkan ciuman ini adalah cara untuk mengatakan, 'Aku mencintaimu apa adanya, dan aku rendah hati di hadapanmu,'” kata Rachel.

Baca Juga: 5 Manfaat Ciuman dengan Pasangan, Salah Satunya Bisa Kurangi Stres

Jadi, itulah jenis-jenis ciuman beserta makna tersembunyi di baliknya ya, Kawan Puan.

Sumber: Well & Good
Penulis:
Editor: Dinia Adrianjara