BERITA TERPOPULER WELLNESS: 4 Manfaat Baking Soda untuk Masakan hingga 5 Cara Mengontrol Hipertensi Tanpa Obat

Aghnia Hilya Nizarisda - Jumat, 10 Desember 2021
Fakta baking soda untuk jerawat
Fakta baking soda untuk jerawat Geo-grafika

Parapuan. co - Kawan Puan, berikut ini beberapa berita terpopuler dari kanal Wellness hari ini, Jumat (10/12/2021).

Mulai dari membahas apa saja 4 manfaat baking soda untuk masakan, di samping penggunaannya untuk mengembangkan kue.

Hingga membahas 5 cara mengontrol hipertensi alias tekanan darah tinggi yang ternyata bisa dilakukan tanpa obat-obatan.

Yuk, simak ada apa saja berita terpopuler kali ini!

Baca Juga: Cara Ampuh Bersihkan Noda Kuning di Gelas Akibat Teh dan Kopi

1. 4 Manfaat Baking Soda untuk Masakan, Bikin Warna Sayur Tetap Hijau!

Baking soda atau soda kue adalah natrium bikarbonat yang biasa digunakan sebagai bahan pengembang kue.

Baking soda berbentuk serbuk yang larut dalam air. Selain dijadikan pengembang kue, ternyata baking soda bisa digunakan untuk masakan.

Manfaat baking soda itu mulai dari menjaga sayuran tetap hijau, melunakkan daging, hingga menyeimbangkan keasaman sebuah masakan.

Melansir dari Sajian Sedap, berikut 4 manfaat baking soda untuk masakan. Yuk, simak ulasannya.

Baca selengkapnya di sini.