Dampak Gangguan Makan pada Kesehatan Seksual dan Reproduksi Perempuan

Ratu Monita - Sabtu, 20 November 2021
Gangguan makan memengaruhi kesehatan seksual dan reproduksi perempuan.
Gangguan makan memengaruhi kesehatan seksual dan reproduksi perempuan. Kiwis

Penyusutan Ovarium dan Rahim

Pada beberapa perempuan dengan anoreksia, khususnya mereka yang menstruasinya benar-benar berhenti, studi ultrasound panggul menemukan bahwa ovarium mereka telah menyusut kembali ke ukuran sebelum pubertas.

Beberapa perempuan juga memiliki ukuran rahim yang lebih kecil dari ukuran normal.

Hal ini kemungkinan terkait dengan kadar hormon abnormal yang disebabkan oleh kurangnya lemak tubuh sehat yang diperlukan.

Baca Juga: Kesehatan Seksual dan Reproduksi Perempuan: Jaga Kebersihan Organ Intim Sebelum dan Sesudah Berhubungan

Jadi, dapat dikatakan bahwa gangguan makan dapat memengaruhi kondisi kesehatan seksual dan reproduksi perempuan, khususnya kesuburan. (*)