BERITA TERPOPULER LOVE & LIFE: Tips Mencuci Bantal hingga Rekomendasi Mainan Anak

Kinanti Nuke Mahardini - Selasa, 19 Oktober 2021
Tips mencuci bantal
Tips mencuci bantal PJjaruwan

1. Tips Mencuci Bantal sesuai Bahannya, Mulai Dakron hingga Bulu

Menjaga kebersihan bantal adalah sebuah keharusan, sebab setiap hari digunakan untuk menopang kepala saat beristirahat.

Untuk, itu mencucinya secara rutin guna menghilangkan kotoran, debu, minyak, dan daki pada bantal wajib dilakukan.

Nah, hal yang harus diperhatikan saat mencuci bantal adalah bahan atau isi apa yang terkandung di dalamnya, apakah itu dakron, busa, atau bulu.

Melansir dari Kompas.com, berikut tips mudah mencuci bantal sesuai bahannya, agar tetap nyaman saat digunakan kembali.

 

Baca selengkapnya di sini >>>

Baca Juga: Termasuk Pertemanan Toksik, Ini 7 Tanda Teman Iri atas Pencapaianmu

2. Setelah Perempuan Menikah, Ini Dia 6 Tips Mempertahankan Persahabatan

Banyak dari kita yang masih menganggap bahwa setelah menikah, pertemanan atau persahabatan menjadi lebih terbatas. 

Seolah pernikahan menjadi pembatas kehidupan pertemanan karena seseorang akan lebih banyak menghabiskan waktu dengan pasangan dan rumah tangganya. 

Padahal, setelah seorang perempuan menikah ia tetap membutuhkan dukungan dan perhatian dari sahabatnya.

Seperti kita ketahui, sahabat merupakan zona nyaman bagi seseorang untuk bisa menjadi diri sendiri.

Sahabat juga jadi tempat di mana ia tidak dihakimi atas segala pilihan yang diambil, jauh sebelum seseorang menikah atau pun mengenal pasangannya.