Mengenal Manfaat Teh untuk Kecantikan, Salah Satunya Melawan Tanda Penuaan

Dian Fitriani N - Sabtu, 2 Oktober 2021
Jenis-jenis  teh dan manfaatnya bagi kecantikan
Jenis-jenis teh dan manfaatnya bagi kecantikan 4kodiak

4. White tea

Jenis teh yang terakhir adalah white tea atau teh putih.

White tea pertama kali ditemukan di dataran tinggi Tiongkok dan sering dimanfaatkan untuk menjaga kesehatan masyarakat di Negara Tirai Bambu tersebut.

White tea diambil dari daun teh termuda yang masih menggulung dan saat dikeringkan berwarna putih.

Tak hanya untuk kesehatan, white tea juga memiliki banyak manfaat kecantikan di antaranya mengurangi tanda penuaan, melindungi kulit dari paparan sinar matahari hingga menurunkan berat badan.

 

Kawan Puan, itulah manfaat teh untuk kecantikan dari berbagai jenis teh yang ada.

Yuk rutin konsumsi berbagai jenis teh berikut agar bisa melawan tanda penuaan dan berbagai manfaatnya tersebut! (*)

Baca Juga: Bukan Sekadar Jadi Minuman, Ini 9 Manfaat Teh untuk Kecantikan

Sumber: Times of India
Penulis:
Editor: Arintya

Apa itu Hydroxypinacolone Retinoate yang Viral di TikTok? Ini Manfaatnya