Kurangi Sampah dengan Menggunakan Wadah Menstruasi Selain Pembalut

Anna Maria Anggita - Sabtu, 5 Juni 2021
Kurangi penggunaan pembalut untuk lebih menyayangi lingkungan
Kurangi penggunaan pembalut untuk lebih menyayangi lingkungan trendspotters.tv

3. Celana haid

Tak perlu bingung, celana haid ini digunakan layaknya celana dalam biasa.

Celana jenis ini terbuat dari serat alami seperti katun, bambu, dan ada campuran serat sintetisnya.

Celana dalam khusus menstruasi memiliki lapisan atas kapas dan lapisan dalam dari kain penyerap super, yang diikat bersama oleh selubung luar yang tahan bocor. 

Tersedia dalam berbagai ukuran, ukuran, dan daya serap.

Celana menstruasi ini mampu bertahan sekitar dua tahun, asalkan perawatannya benar dan harus dicuci setelah setiap kali digunakan.

Baca Juga: Tiba-Tiba Vagina Jadi Terasa Kering? Jangan Khawatir, Ini Beberapa Faktor dan Penjelasannya

Bagaimana Kawan Puan menyayangi lingkungan hidup itu mudah kan?

Yuk segera mulai dari diri sendiri dan perlahan ganti pembalut dengan pilihan yang ada di atas ya. (*)

Sumber: Good House Keeping,National Geographic
Penulis:
Editor: Citra Narada Putri