Simak! Panduan Membuat Informasi Lowongan Kerja untuk Perusahaan

Arintha Widya - Senin, 30 Januari 2023
Ilustrasi panduan membuat informasi lowongan kerja untuk perusahaan.
Ilustrasi panduan membuat informasi lowongan kerja untuk perusahaan. Ivan-balvan

Keempat, daftar kualifikasi pekerjaan tidak hanya harus esensial dan singkat, tetapi juga memberikan gambaran kepada kandidat tentang imej perusahaan.

Tunjukkan bahwa kamu perekrut yang resmi dan bukan abal-abal dengan menuliskan informasi yang konsisten.

Misalnya untuk lowongan admin, carilah kandidat yang punya latar belakang pendidikan kesekretariatan atau yang linier, jangan semua jurusan.

5. Tuliskan Highlight

Untuk menjaring kandidat paling potensial sekaligus menyeleksi pelamar sebelum melakukan tes, kamu bisa menuliskan highlight kualifikasi.

Tulis kalimat seperti "Kualitas Keterampilan yang Sebaiknya Dimiliki" atau "Kandidat dengan Skills Berikut Lebih Disukai", dan lain-lain.

Informasi tambahan semacam ini disebut dapat mendorong kandidat ideal melamar tanpa membuat mereka terbebani jika mendaftar lowongan kerja lain.

Nah, itulah tadi beberapa panduan menuliskan informasi loker jika kamu menjadi pihak perekrut.

Semoga informasi di atas berguna dan menambah wawasanmu, ya.

Baca Juga: Mengenal Social Recruiting, Tren Merekrut Karyawan Baru Lewat Media Sosial

(*)

Sumber: Built In
Penulis:
Editor: Rizka Rachmania