Cek sebelum Check Out, Ini 5 Barang yang Sering Tertinggal di Hotel saat Liburan

Saras Bening Sumunar - Sabtu, 4 Mei 2024
Barang yang sering tertinggal di hotel saat liburan.
Barang yang sering tertinggal di hotel saat liburan. Freepik

Obat-obatan pribadi atau perlengkapan kesehatan seperti kacamata atau kacamata hitam sering tertinggal di kamar mandi maupun di samping tempat tidur.

Periksa kembali tas atau kopermu sebelum meninggalkan kamar untuk memastikan tidak ada yang tertinggal.

3. Mainan Anak

Bepergian bersama dengan anak tentu membuatmu harus membawa beberapa mainannya.

Namun saat kembali berkemas untuk pulang, beberapa mainan anak justru rentan tertinggal di hotel.

Untuk menghindari situasi ini, pastikan tidak terlalu banyak membawa mainan dan lakukan pengecekan di setiap sudut dan kamar hotel.

4. Charge Ponsel

Baterai terkuras dan kamu membutuhkan charger untuk mengisi daya ponsel pribadimu.

Baca Juga: Viral di TikTok Destinasi Premium untuk Anak, Play ‘N’ Learn Terbesar di Indonesia Akhirnya Dibuka

Jogja First-timer? Ini Rekomendasi Itinerari buat Kamu!