Apa Itu Open House, yang Sering Dilakukan di Momen Lebaran?

Arintha Widya - Rabu, 17 April 2024
Ilustrasi open house saat Lebaran
Ilustrasi open house saat Lebaran Freepik

4. Tamu dan tuan rumah saling mengucapkan selamat Idul Fitri dan bermaaf-maafan sebagai bagian dari tradisi Lebaran.

Ini merupakan momen yang penting untuk mempererat hubungan sosial dan memulai tahun baru dengan kesucian hati.

5. Beberapa tamu mungkin membawa hadiah atau sumbangan sebagai tanda apresiasi atas undangan open house.

Hadiah bisa berupa bingkisan makanan, atau barang-barang lainnya.

6. Jika ada anak-anak dalam keluarga atau di antara tamu, mereka mungkin bermain bersama.

7. Keluarga dan tamu mengambil foto bersama untuk mengabadikan momen spesial open house Lebaran.

Ini adalah cara untuk menyimpan kenangan indah dari pertemuan bersama keluarga dan teman-teman selama perayaan Idul Fitri.

Itulah tadi pengertian open house dan kegiatan yang berlangsung selama acara.

Di rumah Kawan Puan juga ada tradisi open house enggak, nih?

Baca Juga: Anak Balita Bertengkar dengan Saudaranya Saat Kumpul Keluarga, Orang Tua Perlu Lakukan Ini

(*)

Sumber: GridPop.ID
Penulis:
Editor: Citra Narada Putri