Komunikasi Sehat Bisa Bantu Atasi Konflik dalam Hubungan Asmara, Ini Penjelasannya

Saras Bening Sumunar - Sabtu, 24 Februari 2024
Pentingnya komunikasi sehat untuk menyelesaikan konflik hubungan asmara.
Pentingnya komunikasi sehat untuk menyelesaikan konflik hubungan asmara. xijian

Mengutip dari laman VeryWellMindkomunikasi yang sehat dalam hubungan asmara adalah ketika individu bertukar pikiran dengan perasaan yang stabil.

Ini terjadi ketika salah satu berbicara, maka satu yang lainnya mendengarkan begitu juga sebaliknya.

Artinya, satu sama lain menyadari bahwa mereka memiliki peran dalam percakapan tersebut.

Misal ketika kamu menjelaskan apa yang membuatmu marah atau hal yang tidak kamu suka, maka pasangan bisa mendengarkanmu dengan seksama.

Begitu juga sebaliknya, ketika pasangan berbicara perhatikan dan dengarkan dengan baik.

Pentingnya Komunikasi yang Sehat dalam Hubungan Asmara

Komunikasi yang sehat sangat penting untuk mempertahankan hubungan jangka panjang.

Bukan itu saja, komunikasi yang sehat dan terbuka juga efektif untuk meningkatkan kepuasan hubungan bagi pasangan dan juga keintiman.

Baca Juga: Naksir Orang Lain Saat Sudah Punya Pasangan, Ternyata Ini Penyebabnya

Sumber: verywellmind
Penulis:
Editor: Maharani Kusuma Daruwati