Fitur Baru Instagram: Flipside, Bisa Bikin Akun Utama seperti Second Account

Tim Parapuan - Jumat, 26 Januari 2024
Fitur baru flipside di Instagram.
Fitur baru flipside di Instagram. (Kompas.com/Zulfikar Hardiansyah)

Jika ingin berganti, Kawan Puan dapat hanya dengan menekan satu kali pada lambang kunci yang akan muncul saat Kawan Puan mengaktifkan fitur ini.

Berikut adalah cara mengaktifkan flipside secara lebih rinci, dikutip dari kompas.com.

1. Buka halaman profil di Instagram,

2. Sentuh ikon kunci yang berada di pojok kanan bawah halaman profil,

3. Kawan Puan akan langsung dialihkan menuju tampilan flipside,

4. Kawan Puan dapat memilih teman yang ingin ditambahkan pada keterangan di bawah bio.

Selebihnya, Kawan Puan dapat mengoperasikannya seperti akun profil Instagram biasanya.

Untuk langsung mencobanya, Kawan Puan bisa langsung mempraktikkan fitur flipside ini, ya! Selamat mencoba!

Baca Juga: Viral di TikTok Cara Bikin Instagram Wrapped Pakai Aplikasi Tambahan, Amankah?

(*)

Josephine Christina Arella/PARAPUAN

Sumber: Kompas.com
Penulis:
Editor: Citra Narada Putri