Ibu Perlu Tahu, Ini Syarat dan Lokasi Vaksin Polio Tambahan untuk Anak

Saras Bening Sumunar - Rabu, 17 Januari 2024
Syarat vaksin polio tambahan untuk anak.
Syarat vaksin polio tambahan untuk anak. sorrapong

Vaksin yang dimaksudkan yaitu Novel Oral Polio Vaksin tipe 2 atau nOPV2, yang diberikan sebanyak dua tetes dengan interval minimal satu bulan.

Di mana Vaksin Tambahan Polio Bisa Didapatkan?

Lebih lanjut, imunisasi tambahan ini bisa didapatkan masyarakat secara gratis di fasilitas layanan kesehatan.

Seperti puskesmas, puskesmas pembantu, posyandu, satuan pendidikan seperti PAUD, TK, SD/sederajat serta pos imunisasi lainnya di bawah koordinasi puskesmas.

"Walaupun ada Sub PIN Polio, pelayanan Imunisasi rutin di fasyankes tetap berjalan seperti biasa," tutup Dirjen Maxi.

Demikianlah syarat vaksin tambahan yang bisa kamu dapatkan untuk anak dan juga lokasinya

Jadi, sudahkah kamu mendapatkan vaksin tambahan ini untuk anak?

Jika belum, segerakan ya, Kawan Puan! Tentunya untuk mencegah agar anak tidak terserang polio.

Baca Juga: Ini Dua Jenis Vaksin Polio yang Bisa Lindungi Nyawa Anak, Apa Saja?

(*)

Sumber: Kementerian Kesehatan
Penulis:
Editor: Maharani Kusuma Daruwati

Mengenal Apa Itu Rabun Senja, Mulai dari Gejala hingga Penyebabnya