Mengenal 7 Jenis Komunikasi Nonverbal sebagai Penunjang Karier

Arintha Widya - Senin, 21 Agustus 2023
ilustrasi komunikasi nonverbal sebagai penunjang karier
ilustrasi komunikasi nonverbal sebagai penunjang karier Freepik

Baca Juga: Menengok Pendidikan Tinggi di Australia, Buka Peluang Karier dan Entrepreneurship di Industri Global

Semakin intens kontak mata saat berinteraksi, rasa percaya diri dan kredibilitas seseorang akan terlihat. 

4. Tone Suara

Alih-alih pilihan kata, cara kamu mengatakan perkataan tersebut saat berkomunikasi justru lebih mengungkapkan pesan sebenarnya.

Aspek nonverbal itu dinamakan nada bicara, intonasi, kecepatan bicara, dan volume suara.

5. Jarak Komunikasi

Jenis komunikasi nonverbal selanjutnya adalah jarak saat berkomunikasi dengan seseorang.

Misalnya, jika seseorang berdiri dekat dengan kamu, ini menunjukkan kenyamanan, kedekatan, serta rasa percaya dalam berhubungan denganmu.

6. Sentuhan

Salah satu cara efektif untuk memahami seseorang yang berhubungan denganmu adalah komunikasi nonverbal melalui sentuhan.

Contohnya, menepuk pundak yang bisa berarti selamat atau good job atau dukungan untuk lawan bicara.

7. Penampilan dan Pakaian

Jenis komunikasi nonverbal terakhir yang tidak kalah penting adalah penampilan, termasuk caramu berpakaian.

Itulah beberapa jenis komunikasi nonverbal yang bisa menjadi penunjang karier. Semoga bermanfaat!

Baca Juga: Sering Muncul di Lowongan Kerja, Seperti Apa Standar Penampilan Menarik?

(*)

Sumber: Jobstreet
Penulis:
Editor: Kinanti Nuke Mahardini