Tujuan Terkait

Bisa Meredakan Gejala, Ini Perawatan Topikal untuk Psoriasis

Citra Narada Putri - Selasa, 15 Agustus 2023
Perawatan topikal untuk psoriasis.
Perawatan topikal untuk psoriasis. (Marina Vol/iStockphoto)

Parapuan.co - Psoriasis adalah kondisi autoimun kronis yang menyebabkan penumpukan sel-sel, sehingga membuat kulit jadi tampak bersisik.

Kondisi kulit bersisik akibat psoriasis ini biasanya berkembang di area persendian seperti siku dan lutut.

Tapi psoriasis juga bisa berkembang di bagian tubuh lainnya termasuk tangan, kaki, leher, wajah, kuku, mulut, hingga dekat area genital.

Kendati demikian, belum ada obat yang bisa mengatasi psoriasis.

Namun, ada perawatan-perawatan tertentu yang bisa membantu kita yang mengidap psoriasis merasa lebih baik. 

Misalnya seperti perawatan topikal, oral, atau seluruh tubuh (sistemik). 

Bahkan pada kasus-kasus tertentu yang mengidap psoriasis parah, ada cara yang baik untuk mengatasi kekambuhan. 

Melansir dari WebMD, berikut perawatan topikal untuk psoriasis yang bisa Kawan Puan lakukan.

Namun sebelumnya, perlu diketahui bahwa perawatan topikal adalah obat yang perlu kamu gosokkan langsung ke kulit. 

Baca Juga: 4 Cara Mencegah Kekambuhan Psoriasis, Hindari Cedera dan Infeksi Kulit

Sumber: WebMD
Penulis:
Editor: Citra Narada Putri

5 Tanda Penuaan pada Kulit Kepala, Kepadatan Rambut Berkurang!

Artikel ini merupakan bagian dari Lestari, program KG Media yang merupakan suatu rencana aksi global, bertujuan untuk menghapus kemiskinan, mengurangi kesenjangan dan melindungi lingkungan.