Mudah, Ini Cara Menghilangkan Bau Prengus Kambing dengan Daun Pepaya

Saras Bening Sumunar - Kamis, 29 Juni 2023
Cara menghilangkan bau prengus daging kambing dengan daun pepaya.
Cara menghilangkan bau prengus daging kambing dengan daun pepaya. acep saprudin

Sebelum dibungkus, potong daging menjadi lebih tipis kemudian rematkan beberapa daun pepaya.

Lumuri daging dengan daun pepaya yang sudah diremat tadi.

Kemudian bungkus daging dengan daun pepaya.

3. Simpan di Kulkas

Jika daging sudah dibungkus, diamkan selama semalaman.

Masukkan ke dalam kulkas agar daging tahan lama.

Keesokan harinya, bau prengus daging kambing akan hilang dan dagingnya akan lebih empuk.

Kawan Puan, itu tadi beberapa tips menghilangkan bau prengus kambing dengan daun pepaya.

Tertarik untuk mencoba cara ini?

Baca Juga: Tips Menyimpan Daging Kurban agar Tahan Lama dan Aman Dikonsumsi

(*)

 

Sumber: GridFame.ID
Penulis:
Editor: Maharani Kusuma Daruwati

3 Kuliner Asia dari Daging Sapi Australia, Kreasi Chef Jepang dan Indonesia