4 Solusi agar Pasangan Berhenti Cekcok karena Masalah yang Sama

Arintha Widya - Sabtu, 22 April 2023
Ilustrasi pasangan bertengkar
Ilustrasi pasangan bertengkar Ridofranz

Kamu dan pasangan sama-sama bertanggung jawab untuk memperbaiki diri sendiri.

Maka, saat kamu bergumul dengan pertengkaran terus-menerus karena masalah yang sama, kalian butuh komitmen untuk sama-sama berubah.

Tidak bisa hanya satu pihak saja yang berubah, mengingat hubungan cinta dapat berjalan lantaran ada dua orang yang saling menyayangi dan menghormati.

4. Beri Dirimu Ruang

Berikan dirimu ruang untuk introspeksi dan bersikaplah lembut pada diri sendiri.

Yakinkan dirimu dan pasangan bahwa pertengkaran dalam suatu hubungan adalah sesuatu yang dapat diatasi.

Selama kamu dan pasangan masih sama-sama ingin mempertahankan hubungan, berusahalah untuk menjadi lebih baik lagi, ya.

Kiranya, itulah cara mengatasi pertengkaran karena masalah yang sama terus-menerus.

Mudah-mudahan informasi tersebut bermanfaat ya, Kawan Puan.

Baca Juga: 3 Aturan yang Membuat Pernikahan Berjalan Bahagia, Apa Saja?

(*)

Sumber: Marriage
Penulis:
Editor: Citra Narada Putri