Sedih Usai Konser BLACKPINK? Kenali Gejala Post Concert Depression

Anna Maria Anggita - Rabu, 15 Maret 2023
Gejala post concert depression
Gejala post concert depression ChiccoDodiFC

1. Bersyukur

Bersyukur membantumumu benar-benar menghargai momen yang kamu miliki.

Dengan bersyukur, Kawan Puan akan mengingat kembali kebagiaan yang telah dirasakan saat berkesempatan melihat idolamu.

2. Berhubungan dengan Penggemar Lain

Kawan Puan juga bisa menjalin hubungan dengan penggemar lain di media sosial.

Berhubungan dengan penggemar lain membuatmu merasa bisa membagikan kesenangan yang sama.

Sebab, belum tentu orang lain memahami akan kesenanganmu.

3. Lakukan Jam Session

Musik memiliki banyak manfaat terapeutik, dan menghabiskan waktu untuk jam sesh penuh setidaknya satu lagu sehari dapat secara otomatis meningkatkan suasana hati.

Langkah ini dapat membawamu kembali ke saat kamu berada di konser dan menikmati lagu secara langsung.

Di samping itu, musik membantu meredakan energi stagnan atau negatif yang mungkin kamu alami akibat depresi pasca konser.

Itu dia tiga langkah mengatasi post concert depression. Selamat mencoba!

Baca Juga: Hari Hipnotisme Sedunia, Ini Kelebihan dan Kekurangan Hipnoterapi untuk Depresi

(*)