Meski Musim Hujan, Ini 5 Alasan Kamu Harus Tetap Memakai Sunscreen

Ardela Nabila - Kamis, 20 Oktober 2022
Alasan harus pakai sunscreen meski musim hujan.
Alasan harus pakai sunscreen meski musim hujan. Shutterstock

Di sisi lain, rutin menggunakan tabir surya bisa melindungi kulit dari efek berbahaya yang bisa menyebabkan kerusakan pada kulit.

2. Cuaca Dingin Lebih Cepat Menghapus Perlindungan dari Sunscreen

Jika saat cuaca panas kamu harus mengoleskan kembali sunscreen setiap beberapa jam sekali, begitupun saat musim hujan.

Pasalnya suhu dingin karena hujan dapat lebih cepat mengikis sunscreen, sehingga tetap perlu re-apply secara rutin.

Agar manfaatnya tetap bisa dirasakan, kamu bisa mengoleskannya setiap dua sampai tiga jam sekali, jadi kulit pun tetap terlindungi dari sinar UV sekaligus inframerah.

3. Menjaga Warna Kulit

Menggunakan sunscreen di musim hujan juga bisa membantu mempertahankan warna kulit, lo.

Produk skincare yang satu ini bisa mencegah segala bentuk kerusakan yang disebabkan oleh perubahan warna dan kerusakan akibat sinar UV.

Apabila Kawan Puan tetap menggunakan sunscreen saat musim hujan, hasilnya kulit tetap terlindungi, halus, dan warnanya lebih merata.

Baca Juga: Terapkan 4 Tips Pakai Makeup Ini Agar Tetap On Point di Musim Hujan

Sumber: Cewek Banget
Penulis:
Editor: Dinia Adrianjara