Karakter Perempuan di Drakor Cheer Up, Jadi Pemandu Sorak di Kampus

Alessandra Langit - Selasa, 4 Oktober 2022
Karakter Perempuan di drakor Cheer Up yang kini tayang di Viu
Karakter Perempuan di drakor Cheer Up yang kini tayang di Viu Song.HJ

2. Tae Cho Hee

Karakter perempuan di drakor Cheer Up: Tae Cho Hee
Karakter perempuan di drakor Cheer Up: Tae Cho Hee Song.HJ

Aktris Jang Gyuri berperan sebagai Tae Cho Hee yang ambisius dan penuh semangat.

Tae Cho Hee merupakan wakil kapten perempuan pertama di kelompok pemandu sorak Theia.

Tae Cho Hee berbeda dengan kapten Theia, Park Jung Woo (diperankan oleh Bae In Hyuk).

Park Jung Woo sangat berpegang teguh pada aturan dan percaya dalam melakukan segala sesuatu timnya harus ikut aturan.

Sedangkan Tae Cho Hee sangat berorientasi pada hasil dan bertekad untuk memimpin pasukan menuju kesuksesan, tidak peduli dengan cara apapun.

Tae Cho Hee juga diceritakan memiliki keahlian luar biasa di atas panggung kompetisi pemandu sorak.

Kawan Puan, itu dia karaker perempuan dalam drakor Cheer Up yang kini tayang di Viu. Di antara dua karakter tersebut, siapa yang paling kamu suka?

Baca Juga: 5 Rekomendasi Drakor Tayang Oktober 2022, Salah Satunya Icy Cold Romance

(*)

Sumber: Soompi
Penulis:
Editor: Arintya