Hiperseksualitas dalam Hubungan Suami Istri, Apakah Berbahaya?

Saras Bening Sumunar - Kamis, 15 September 2022
Hiperseksualitas dalam hubungan suami istri.
Hiperseksualitas dalam hubungan suami istri. bymuratdeniz

Perilaku seksual yang berbahaya justru dapat meningkatkan gairah pengidap hiperseksualitas.

Padahal, perilaku ini justru dapat membahayakan pasangannya.

Tak hanya membahayakan, ini juga membuat hubungan seksual tidak berjalan nyaman.

Perlu diingat bahwa, hubungan seksual dilakukan untuk mencapai kenikmatan bersama bukan salah satu individu saja.

Lebih lanjut, ada berbagai tanda yang menunjukkan jika seseorang mengalami hiperseksualitas.

Mulai dari kehilangan kendali akan hasrat seksual, intens melakukan hubungan seksual, hingga perilaku seksual impulsif atau kompulsif.

Beberapa penelitian menemukan jika hiperseksualitas rentan dialami oleh laki-laki.

Setelah mengetahui hal tersebut, Kawan Puan patut berhati-hati dengan perilaku seksual baik pada dirimu sendiri maupun pada pasangan.

Untuk membantu menangani masalah hiperseksualitas, Kawan Puan dapat segera menghubungi ahli atau psikolog, agar hubungan suami istri tetap berjalan dengan baik.

Baca Juga: 3 Rahasia Hubungan Suami Istri Berjalan Langgeng, Saling Memaafkan

(*)