5 Rekomendasi Lip Tint Lokal di Bawah Rp50 Ribu, Pigmented dan Tahan Lama

Ratu Monita - Senin, 11 Juli 2022
Lip tint lokal pigmented di bawah Rp50 Ribu.
Lip tint lokal pigmented di bawah Rp50 Ribu. Amax Photo

Parapuan.co - Lip tint menjadi salah satu lip product yang banyak digandrungi oleh makeup enthusiast belakangan ini. 

Lantaran, produk makeup bibir ini memiliki tekstur yang cenderung lebih ringan jika dibandingkan dengan lip cream dan lipstik. 

Oleh karena itu, lip tint lebih banyak disukai para remaja khususnya mereka yang biasanya tidak ingin menggunakan lip cream atau lipstik karena dinilai terlalu berat untuk bibir mereka.

Berawal dari brand Korea, kini sudah banyak brand lokal yang menawarkan produk lip tint terbaiknya. 

Tak hanya soal kualitas, harga yang ditawarkan juga relatif lebih terjangkau.

Kali ini, PARAPUAN akan memberikan rekomendasi lip tint dari brand lokal dengan kualitas yang baik dengan harga di bawah Rp50.000.

1. Madame Gie LiPill Lip Tint

Madame Gie LiPill Lip Tint.
Madame Gie LiPill Lip Tint. Madame Gie

Rekomendasi lip tint pertama ada dari Madame Gie yang menghadirkan oil-based lip tint.

Baca Juga: Cocok untuk Semua Warna Kulit, Ini Rekomendasi Lip Cream Warna Cokelat dengan Aroma Kopi

Penulis:
Editor: Citra Narada Putri