Belum Lolos UTBK, Ini 5 Persiapan untuk Hadapi Ujian Mandiri

Ardela Nabila - Jumat, 24 Juni 2022
Tips mempersiapkan ujian mandiri.
Tips mempersiapkan ujian mandiri. ijeab

Merasa gugup ketika ingin menghadapi ujian merupakan hal yang wajar. Nah, kamu bisa mencoba mengatasi rasa gugup ini dengan membuat diri sendiri merasa rileks.

Sebagai contoh, Kawan Puan bisa mencoba melakukan hobi atau hal lainnya yang kamu suka, seperti menonton film, bermain musik, dan kegiatan lainnya.

4. Kerjakan ujian hingga waktu selesai

Di hari H ujian, pastikan kamu memanfaatkan waktu ujian yang ada secara maksimal, misalnya dengan memulai dari soal yang mudah dijawab terlebih dahulu.

Agar tidak membuang-buang waktu, lewati dulu soal yang menurutmu sulit untuk dijawab dan fokus ke soal berikutnya.

Setelah semua soal yang mudah kamu jawab dengan yakin, kamu bisa kembali ke soal-soal yang sulit dan fokus untuk mengerjakannya.

5. Pertajam kemampuan dengan mengikuti boot camp

Terakhir, agar persiapan menuju Ujian Mandiri lebih maksimal, kamu bisa mengasah kemampuan dengan mengikuti boot camp.

Baca Juga: PPDB SMA Jakarta untuk Pemegang KJP hingga PIP Dibuka, Ini Jadwalnya!

Salah satunya yang bisa kamu ikuti ialah Zenius Ultima Boot Camp UM, di mana kamu akan belajar dengan panduan lengkap mulai dari live class, study guide, video & try out premium.

Boot camp ini tak hanya tersedia untuk kamu yang memang ingin mengikuti Ujian Mandiri tahun ini, namun juga ingin mengambil gap year untuk persiapan yang lebih panjang, yakni paket Ultima Supreme.

Sistem paket belajar ini dirancang khusus untuk persiapan UTBK, mulai dari live class bersama Master Tutor, study guide, try out UTBK dan pembahasannya, hingga konsultasi dalam memilih jurusan.

Setelah yakin dengan persiapanmu, kamu bisa uji kemampuan diri hadapi soal Ujian Mandiri melalui lebih dari lima pilihan try out Ujian Mandiri, yang mana soal yang disajikan pun mengacu pada soal dari SIMAK UI dan UTUL UGM di tahun-tahun sebelumnya.

Itulah sejumlah persiapan yang bisa Kawan Puan terapkan untuk mengikuti Ujian Mandiri.

Tetap semangat dan percaya diri, ya, untuk mendapatkan perguruan tinggi impian! (*)

Sumber: Press Release
Penulis:
Editor: Citra Narada Putri