Atlet Wushu Indonesia Sumbang Medali Perak di SEA GAMES 2021, Ini Dia Manfaat Wushu untuk Perempuan

Maharani Kusuma Daruwati - Senin, 16 Mei 2022
Nandhira Mauriskha, atlet wushu perempuan Indonesia yang berhasil sumbang medali perak di SEA GAMES 2021 Vietnam
Nandhira Mauriskha, atlet wushu perempuan Indonesia yang berhasil sumbang medali perak di SEA GAMES 2021 Vietnam Instagram/nandiraraa

Banyak posisi wushu membangun kekuatan kaki dan otot inti (perut & punggung bawah) dan perlunya memegang pose saat latihan membangun otot stabilisasi yang kuat.

Latihan senjata bekerja seperti latihan menahan beban, untuk membangun kekuatan lengan dan punggung yang baik juga.

Seorang praktisi wushu yang berlatih seni secara teratur, tanpa program latihan tambahan lainnya dapat mengembangkan tampilan otot yang ramping dan kencang yang mirip dengan seorang penari.

2. Fleksibilitas

Latihan wushu membangun seluruh fleksibilitas termasuk paha belakang, otot betis, pinggul, dada, punggung, lengan dan bahu hanyalah beberapa bagian tubuh yang diregangkan secara teratur,.

Bahkan pergelangan tangan dan pergelangan kaki mendapatkan peregangan yang baik.

Sementara genetika dan usia memengaruhi seberapa bisa kamu menjadi fleksibel, dan bisa membuatmu melakukan split depan penuh.

3. Keseimbangan

Baca Juga: Tekuni Wushu, Begini Perjalanan Karier Olivia Zalianty sebagai Atlet

Sering Olahraga di Malam Hari? Ketahui Dampaknya untuk Kesehatan Tubuh