Biar Peka dan Responsif, Ini 6 Cara Mendorong Rasa Ingin Tahu pada Anak

Ericha Fernanda - Rabu, 13 April 2022
Mendorong rasa ingin tahu anak
Mendorong rasa ingin tahu anak PeopleImages

2. Biarkan anak membuat kesalahan 

Beri ruang untuk kesalahan, usahakan tidak mengkritik atau menghukum anak karena melakukan kesalahan.

Berangkat dari situ, kamu bisa mengevaluasi perilakunya dan mendorong anak belajar dari kesalahan itu.

Singkatnya, anak sudah mengetahui kesalahan tersebut, sehingga bisa dijadikan sarana belajar untuknya.

3. Jawab pertanyaan dengan jelas

Anak akan datang dengan segudang pertanyaan, pastikan jawabanmu jelas dan mudah dimengerti anak.

Gunakan bahasa sederhana agar anak paham maksudmu, usahakan untuk tidak membanjirinya dengan terlalu banyak informasi.

4. Ajak aktivitas di ruang terbuka

Sekalian jalan-jalan, ajak anak beraktivitas di ruang terbuka dan berinteraksi dengan orang lain di luar rumah.

Baca Juga: Terlalu Lama di Rumah Membuat Anak Cepat Bosan, Ini Tanggapan Pakar

Sumber: Mom Junction
Penulis:
Editor: Dinia Adrianjara