Senang Berendam di Bathtub? Beri 5 Produk Ini Agar Mandi Lebih Rileks

Dian Fitriani N - Minggu, 9 Januari 2022
Ragam pilihan produk untuk mendapatkan suasana mandi lebih rileks.
Ragam pilihan produk untuk mendapatkan suasana mandi lebih rileks. Asia Images

Parapuan.co - Bagi sebagian perempuan, menghabiskan waktu berendam di dalam bathtub merupakan hal yang menyenangkan.

Pasalnya berendam bisa membuat kita lebih rileks, melemaskan otot-otot yang tegang hingga detoksifikasi.

Tak heran banyak brand menawarkan berbagai pilihan body care untuk menemani rutinitas kecantikan tersebut.

Ini dia lima pilihan produk yang dapat membuat kegiatan berendam di bak mandi menjadi lebih menyenangkan.

1. Garam Mandi 

Pilihan produk untuk berendam di bathtub - garam mandi
Pilihan produk untuk berendam di bathtub - garam mandi Pinterest Anthropologie

Setelah melakukan rutinitas padat di tempat kerja, biasanya tubuh akan terasa pegal.

Salah satu cara mengatasinya dengan berendam menggunakan bath salt.

Melansir Cure Joygaram mandi atau bath salt merupakan kombinasi antara mineral dan garam.

Manfaatnya pun cukup banyak mulai dari membuat tubuh menjadi rileks, melembapkan, membersihkan, detoktifikasi kulit hingga mengobati eksim.

Sumber: Real Simple,Good House Keeping,The List,Kelly Thought Son Things
Penulis:
Editor: Citra Narada Putri