5 Masalah Kesehatan yang Mengganggu Kesuburan Perempuan

Ericha Fernanda - Rabu, 20 Oktober 2021
Masalah kesehatan seksual dan reproduksi perempuan
Masalah kesehatan seksual dan reproduksi perempuan pepifoto

2. Endometriosis

Endometriosis dicirikan bila seseorang mengalami sakit perut bagian bawah yang parah saat masa menstruasi.

Kondisi ini terjadi karena peradangan pada dinding rahim yang umumnya disebabkan oleh infeksi.

Dalam kasus yang lebih parah, endometriosis juga dapat menyebabkan saluran tuba menjadi bekas luka dan tersumbat.

Operasi mungkin dilakukan untuk mengangkat jaringan endometrium ekstra untuk menghilangkan rasa sakit.

Baca Juga: Jaga Kesehatan Seksual dan Reproduksi Perempuan dengan Konsumsi 4 Vitamin Ini

3. Fibroid rahim

Fibroid adalah tumor non-kanker yang tumbuh di rahim, yang menyebabkan menstruasi berat dan sakit perut.

Faktor risiko yaitu riwayat keluarga fibroid, obesitas, atau masa awal pubertas.

Penanganan berupa obat-obatan dan operasi atau pengangkatan fibroid melalui serviks.