Ini Dia Negara yang Ikut Rayakan Lebaran dan Punya Makanan Khas Idul Fitri

Saras Bening Sumunarsih - Minggu, 9 Mei 2021
Hidangan khas Lebaran berbagai negara
Hidangan khas Lebaran berbagai negara freepik

You Xiang merupakan camilan yang berbahan dasar tepung yang digoreng.

Untuk menikmati You Xiang, masyarakat China memakannya dengan sup atau nasi.

Nah Kawan Puan, ternyata bukan Indonesia saja loh yang memiliki makanan khas Lebaran.

Ada beberbagai negara yang juga ikut merayakan Lebaran dengan menu khas negara masing-masing.(*)

Tips ke Dago Dreampark, Destinasi Wisata di Lembang Viral di TikTok