BERITA TERPOPULER WELLNESS: 5 Fakta Vaksin Booster di Indonesia hingga Kenali Kondisi Flu Menstruasi pada Perempuan

Maharani Kusuma Daruwati - Jumat, 7 Januari 2022
Vaksin booster diberikan bagi mereka yang sudah mendapatkan dua dosis vaksin COVID-19 sebelumnya.
Vaksin booster diberikan bagi mereka yang sudah mendapatkan dua dosis vaksin COVID-19 sebelumnya. Pixabay.com

Parapuan. co - Kawan Puan, berikut ini beberapa berita terpopuler dari kanal Wellness hari ini, Jumat (7/1/2022).

Mulai dari fakta vaksin booster di Indonesia.

Hingga kondisi flu menstruasi pada perempuan.

1. 5 Fakta Vaksin Booster di Indonesia, dari Mekanisme hingga Jenisnya

Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin mengumumkan penggunaan vaksin booster atau vaksin Covid-19 dosis ketiga mulai diberikan pada 12 Januari 2022 mendatang.

Program vaksinasi lanjutan yang akan berlangsung ini disebut membutuhkan sekitar 230 juta dosis vaksin.

Melansir Kompas.com, PARAPUAN telah merangkum lima fakta terkini terkait vaksin booster di Indonesia, antara lain:

Baca selengkapnya di sini >>

Baca Juga: Heboh Joki Vaksin Sudah Suntik 16 Kali, Ini Kata dr Tirta Soal Efeknya

 

2. Manfaat Melakukan Peregangan di Pagi Hari Tepatnya Seusai Bangun Tidur

Setelah bangun tidur di pagi hari, cobalah untuk melakukan peregangan.

Cobalah untuk mempraktikkan peregangan 5-10 menit saja usai bangun tidur.

Meski kegiatan yang sederhana, peregangan ini tidak hanya membangunkan otak, tetapi juga tubuhmu.

Dilansir dari True Fitness, berikut ini manfaat melakukan peregangan setelah bangun tidur, simak ya!

Baca selengkapnya di sini >>

Baca Juga: 4 Jenis dan Cara Aman Olahraga untuk Perempuan di Masa Menstruasi dan Pramenstruasi

 

 

3. Kenali Flu Menstruasi, Kondisi Tidak Enak Badan saat Jelang Datang Bulan

Periode menstruasi memang tidak bisa dilewatkan perempuan setiap bulannya.

Ketika sedang atau akan menstruasi, perempuan biasanya akan merasakan gejala tertentu yang berbeda-beda.

Jika Kawan Puan merasa tidak enak badan selama dua minggu menjelang menstruasi, kamu mungkin mengalami jenis PMS yang biasa disebut flu menstruasi.

"Flu menstruasi bukanlah diagnosis yang sebenarnya. Ini bukan penyakit virus seperti influenza, dan faktanya, itu bukan diagnosis medis tetapi istilah slang yang mengacu pada sekelompok gejala fisik seperti flu yang dialami beberapa orang dalam fase pramenstruasi dari siklus mereka,” kata Dr. Melisa Holmes, seorang OB-GYN dan salah satu pendiri Girlology, platform digital untuk meningkatkan kesehatan anak perempuan, yang berbasis di Greenville, Carolina Selatan, seperti dikutip dari US News.

Baca selengkapnya di sini >>

Baca Juga: Kenali Kondisi Amenorea pada Perempuan, Harusnya Sudah Mestruasi Namun Justru Tidak Datang Bulan

 

(*)

 



REKOMENDASI HARI INI

Minum Kopi Sebelum Olahraga, Apa Manfaat dan Risikonya?