Kesulitan untuk Tidur Nyenyak? Coba Gunakan 3 Pilihan Aromaterapi Ini

Tim Parapuan - Rabu, 6 Maret 2024
Aroma terapi yang dapat membantu tidur nyenyak.
Aroma terapi yang dapat membantu tidur nyenyak. (iStockphotos)

2. Jeruk

Aroma buah yang segar juga bisa membantu Kawan Puan untuk terlelap, salah satunya yaitu jeruk.

Jeruk juga adalah pereda stres yang hebat dan telah lama digunakan sebagai solusi insomnia.

Kawan Puan bisa juga menikmati aromaterapi jeruk dengan melati untuk suasana tidur yang lebih nyenyak dan nyaman

3. Kayu Cendana atau Sandalwood

Aroma yang satu ini juga bisa membantu tidur Kawan Puan nyenyak untuk beristirahat lebih lama dari biasanya.

Uniknya dari aromaterapi sandalwood yaitu wanginya yang manis mampu efektif membuat perasaan nyaman dan terlelap dengan mudah.

Dengan menghirup aroma-aroma ini, tubuh akan otomatis menerima efek nyaman dan menenangkan.

Hal itulah yang akhirnya membuat tubuh mampu rileks sepenuhnya dan membuat Kawan Puan jatuh dalam istirahat yang maksimal dengan mudah.

Baca Juga: 5 Rekomendasi Lilin Aromaterapi untuk Menciptakan Ketenangan di Rumah

(*)

Josephine Christina Arella/PARAPUAN