Mengenal Istilah Dink atau Hidup Tanpa Anak, Apa Bedanya dengan Childfree?

Arintha Widya - Senin, 29 Januari 2024
Ilustrasi: Mengenal Istilah Dink atau Gaya Hidup Tanpa Anak, Apa Bedanya dengan Childfree?
Ilustrasi: Mengenal Istilah Dink atau Gaya Hidup Tanpa Anak, Apa Bedanya dengan Childfree? Freepik

Perbedaan Dink dengan Childfree

Membedakan istilah dink dan childfree mungkin tidak mudah. Pasalnya, kedua istilah ini tidak merujuk pada tujuan hidup yang sama.

Childfree sendiri digunakan oleh pasangan menikah yang memilih untuk tidak mempunyai anak.

Artinya, mereka bisa saja punya anak, tetapi memilih melakukan berbagai cara supaya tidak ada anak dalam kehidupan rumah tangganya.

Sementara dink, mungkin saja mengarah pada gaya hidup atau pilihan untuk childfree.

Hanya saja, dink dapat menggambarkan kehidupan pasangan yang belum memiliki anak.

Yakni kondisi di mana mereka belum menyisihkan sebagian penghasilan rumah tangga untuk memenuhi kebutuhan buah hati.

Itulah tadi pengertian dink dan bedanya dengan childfree. Semoga menambah wawasan Kawan Puan, ya.

Baca Juga: Dari Sudut Pandang Psikologi, Ini Alasan Perempuan Memilih Childfree

(*)

Sumber: Bustle
Penulis:
Editor: Linda Fitria