6 Tips Menanam Tanaman Buah dalam Pot di Musim Kemarau agar Tidak Kering

Arintha Widya - Kamis, 7 September 2023
Tips Menanam Tanaman Buah dalam Pot di Musim Kemarau agar Tidak Kering
Tips Menanam Tanaman Buah dalam Pot di Musim Kemarau agar Tidak Kering Freepik

2. Pilih Tanaman yang Tepat

Pilih tanaman buah yang tahan terhadap kondisi kemarau, semisal tanaman buah ceri, apel mini, atau jeruk keprok.

Bila kamu menemukan jenis tanaman buah lain yang lebih tahan terhadap kemarau, maka perawatannya bisa jadi lebih mudah.

3. Media Tanam yang Berkualitas

Pastikan kamu menggunakan media tanam yang berkualitas jika menanam tabulampot di musim kemarau.

Kamu bisa mencampurkan tanah dengan kompos untuk meningkatkan retensi air dan menjaga ketersediaan nutrisi bagi tanaman.

Hindari penggunaan tanah yang terlalu berpasir, karena akan cepat mengering dan mengikis nutrisi.

4. Irigasi yang Tepat

Pemberian air yang tepat adalah kunci utama dalam menanam tanaman buah selama musim kemarau.

Baca Juga: Hari Kelapa Sedunia, Kenali 3 Manfaat Sabut Kelapa untuk Tanaman

Penulis:
Editor: Linda Fitria