Apa itu Actinic Cheilitis? Kondisi Bibir akibat Paparan Sinar UV

Anna Maria Anggita - Minggu, 4 Juni 2023
Dampak sinar UV bagi bibir, salah satunya actinic cheilitis
Dampak sinar UV bagi bibir, salah satunya actinic cheilitis Sinhyu

Dikarenakan lebih besar dan menonjol, maka bibir bawah pun memiliki kemungkinan dua belas kali lebih besar untuk mengembangkan solar cheilitis dan kanker kulit daripada bibir atas.

Di mana orang dengan kulit putih sangat berisiko mengalami kerusakan terkait paparan sinar UV pada bibir mereka, dan risiko pun meningkat seiring bertambahnya usia.

Diagnosis dan Pengobatan Actinic Cheilitis

Jika Kawan Puan melihat adanya perubahan warna, kekeringan, luka, atau kelainan lain pada bibir, maka sebaiknya temui dokter.

Dokter akan memeriksa mulut dan merekomendasikan biopsi jika kondisi yang ada diyakini akibat sinar matahari.

Biasanya, perawatan untuk solar cheilitis melibatkan pengangkatan lesi individu, mencukur seluruh penutup bibir jika perlu, dan memantau dengan cermat setiap perubahan pada area tersebut.

Pentingnya Melindungi Mulut dan Bibir dari Sinar Matahari

Mencegah kerusakan akibat sinar matahari sangat penting untuk seluruh tubuh, termasuk bibir.

Baca Juga: Lindungi Bibir dari Paparan Sinar UV, Ini Cara Memilih Lip Balm SPF

Sumber: cooleysmileskenmore.com
Penulis:
Editor: Linda Fitria

Ini Tips Merawat Nose Piercing yang Viral di TikTok agar Tidak Infeksi