3 Komplikasi Skizofrenia, Salah Satunya Berdampak pada Kesehatan Fisik

Saras Bening Sumunar - Rabu, 24 Mei 2023
Komplikasi akibar skizofrenia.
Komplikasi akibar skizofrenia. prpicturesproduction

Parapuan.co - Ada berbagai gejala yang ditunjukkan apabila seseorang mengalami skizofrenia.

Mulai dari halusinasi, pemikiran yang tidak teratur, perilaku motorik abnormal, hingga mudah marah.

Bicara tentang skizofrenia, rupanya penyakit satu ini bisa menimbulkan komplikasi pada penderitanya.

Dalam rangka Hari Skizofrenia sedunia, berikut komplikasi skizofrenia yang patut diwaspadai seperti dilansir dari Psych Central:

1. Bunuh Diri

Bukan tidak mungkin jika pengidap skizofrenia memiliki keinginan untuk bunuh diri.

Mereka yang memiliki psikosis memiliki tingkat bunuh diri lebih tinggi.

Psikosis dapat terjadi jika skizofrenia tidak diobati.

Selain psikosis, faktor lain yang meningkatkan kemungkinan penderita skizofrenia ingin bunuh diri adalah depresi, tidak mendapatkan pengobatan, atau pernah melakukan percobaan bunuh diri.

Baca Juga: Apa itu Quarter Life Crisis yang Viral di TikTok? Kenali Tandanya

Sumber: Psych Central
Penulis:
Editor: Kinanti Nuke Mahardini


REKOMENDASI HARI INI

3 Rekomendasi Kerja Freelance Tarif Tinggi untuk Mahasiswa, Apa Saja?