Contoh Surat untuk Melamar Lowongan Kerja CPNS 2023, Seperti Apa?

Arintha Widya - Sabtu, 13 Mei 2023
ilustrasi conoth surat lamaran kerja CPNS
ilustrasi conoth surat lamaran kerja CPNS freepik.com

Baca Juga: Contoh Surat Lamaran Kerja dalam Bahasa Inggris untuk Fresh Graduate

2. Surat pernyataan;

3. Hasil pindai KTP asli;

4. Pas foto berlatar belakang merah;

5. Hasil pindai ijazah asli;

6. Hasil pindai transkrip nilai asli;

Demikian surat lamaran ini dibuat. Adapun semua data dan dokumen yang saya berikan adalah benar.

Apabila di kemudian hari ditemukan data tidak benar, maka saya menerima keputusan panitia membatalkan keikutsertaan/kelulusan saya pada seleksi CPNS Kemendikbud Ristek 20xx.

Atas perhatiannya, saya mengucapkan terima kasih.

Hormat saya, (salam penutup surat ditulis di sisi kanan)

(tanda tangan)

(Nama lengkapmu)

Itulah tadi contoh surat untuk melamar lowongan kerja CPNS. Mudah-mudahan berguna ya, Kawan Puan.

Baca Juga: Contoh Surat Lamaran Kerja Bahasa Indonesia yang Umum Digunakan

(*) 

Sumber: Gramedia.com
Penulis:
Editor: Citra Narada Putri