Perayaan Imlek 2023 di Solo, Lampion hingga Tradisi Grebeg Sudiro

Maharani Kusuma Daruwati - Jumat, 20 Januari 2023
Perayaan Imlek 2023 di Solo
Perayaan Imlek 2023 di Solo PARAPUAN/Maharani Kusuma Daruwati

1. Berfoto dengan Karakter Hantu

Berbagai karakter untuk foto bersama, mulai dari berbagai hantu, noni belanda, karakter kartun, hingga superhero.
Berbagai karakter untuk foto bersama, mulai dari berbagai hantu, noni belanda, karakter kartun, hingga superhero. PARAPUAN/Maharani Kusuma Daruwati

Ketika sampai di pintu gerbang festival lampion ini, Kawan Puan akan disambut berbagai karakter hantu yang bisa kamu ajak foto bersama.

Selain karakter hantu, kamu juga bisa berfoto bersama karakter kartun hingga superhero seperti Ultramen, Upin-Ipin, atau pun karakter Noni Belanda.

2. Pernak-pernik Imlek

Para pedagang mainan di Grebeg Sudiro Imlek 2023
Para pedagang mainan di Grebeg Sudiro Imlek 2023 PARAPUAN/Maharani Kusuma Daruwati

Di sini Kawan Puan juga bisa menemukan berbagai pernak-pernik yang identik dengan Imlek.

Mulai dari mainan barongsai, topeng barongsai, hingga lampion-lampion kecil. Ada pula yang berjualan boneka, baju, hingga topi.

Baca Juga: Intip Tradisi Tahun Baru Imlek di Berbagai Negara, Ada Korea Selatan

3 Waktu yang Tepat untuk Berkunjung ke Vietnam, Cek Pula Destinasinya