Daun Tanaman Hias Monstera Menguning? Ini Bisa Jadi Penyebabnya

Saras Bening Sumunar - Kamis, 29 September 2022
Alasan tanaman hias monstera menguning.
Alasan tanaman hias monstera menguning.

Gejala daun monstera terinfeksi jamur adalah muncul bercak hitam atau bintik coklat tua lingkaran berwarna kuning atau krem pada daunnya.

Solusinya, potong daun yang terkena untuk menghentikan penyebaran infeksi.

2. Masalah Penyiraman

Penyiraman juga menjadi faktor lain yang membuat tanaman hias monstera menguning.

Penyiraman yang salah adalah salah satu alasan utama masalah menguningnya daun monstera ini.

Kelembapan yang berlebihan di tanah dari penyiraman yang berlebihan akan membuat daun menjadi lunak, lembek dan pucat, yang menyebabkan busuk akar.

Sementara dalam kasus kekurangan air, kamu akan melihat bintik-bintik coklat dan kuning pada daun.

Solusinya, hindari penyiraman berlebih namun jangan tunggu sampai daun benar-benar kering.

Baca Juga: Jadi Favorit Masa Kini, Cari Tahu Profil Tanaman Monstera Deliciosa yuk!