5 Cara Menjinakkan Kucing Liar untuk Dipelihara, Jangan Membuatnya Gugup

Arintha Widya - Kamis, 18 Agustus 2022
ilustrasi kucing liar
ilustrasi kucing liar Freepik

Jadi, mereka akan penasaran dan mencari perhatianmu jika kamu mengabaikannya.

Kalau kucing liar mulai penasaran dan mendekatimu, barulah kamu dapat menunjukkan interaksi positif agar mereka mempercayaimu.

2. Memancing Kucing Liar dengan Makanan atau Mainan

Kucing liar akan menjadi jinak jika ada seseorang yang sering menberi makanan atau mainan.

Kamu bisa memancing si anabul yang ingin kamu pelihara dengan menawarkan makanan atau mainan padanya.

Saat memberinya makan, pastikan bahasa tubuhmu santai dan tidak mengancam supaya si kucing mau mendekat.

Para penyelamat kucing dari MRFRS mengatakan waktu terbaik untuk memulai interaksi adalah saat kucing merasa lapar.

MRFRS adalah The Merrimack River Feline Rescue Society Caring for Cats in Need.

3. Hindari Membuat Kucing Merasa Gugup

Baca Juga: Simak 5 Cara Mengusir Kucing Liar dari Rumah Tanpa Menyakitinya

Sumber: Kompas.com
Penulis:
Editor: Linda Fitria