Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

3 Hal yang Perlu Dilakukan agar Investasi Pendidikan Anak Tepat Sasaran

Kompas.com - 28/04/2022, 19:13 WIB
Editor Aghnia Hilya Nizarisda

Parapuan.co - Dana pendidikan anak perlu kamu persiapkan dan rencanakan sedini mungkin. Bahkan kalau bisa, sejak si kecil belum hadir.

Betapa tidak, kamu tidak bisa memungkiri bahwa biaya pendidikan anak setiap tahun bertambah.

Salah satu caranya adalah dengan menabung rutin ke dalam instrumen investasi yang kamu targetkan untuk memenuhi biaya pendidikan anak.

Di samping itu, kamu tetap perlu memperhatikan beberapa hal agar strategi investasi pendidikan anak kamu tepat sasaran.

Perencanaan keuangan Finansialku, Harryka Joddy P., S.Psi., CFP, mengungkapkan, masuk ke instrumen investasi ada hal lain yang perlu diperhatikan.

Hal tersebutlah yang akan mendukung agar investasi dana pendidikan kamu hasilnya maksimal.

Melansir NOVA, inilah 3 hal yang perlu kamu perhatikan dan lakukan agar hasil investasi pendidikan anak kamu tepat sasaran.

1. Tentukan Besaran Kebutuhan

Hitunglah biaya pendidikan anak saat ini terlebih dahulu. Setelah itu baru Kawan Puan sesuaikan dengan inflasi dan berapa lama lagi akan dituju.

Baca Juga: 5 Cara Menjadi Penulis Buku Anak, Salah Satunya Gabung Komunitas!

Misalnya, selama 5 tahun ke depan Kawan Puan akan menyiapkan biaya masuk sekolah dasar (SD) anak pertama sebesar 30 juta rupiah.

Maka, ini bisa dihitung menggunakan kalkulator finansial untuk besaran biaya SD lima tahun kedepan dengan memperhatikan tingkat inflasinya.

2. Tentukan Jangka Waktu Pemenuhan

Panjangnya horizon waktu pemenuhan ini akan mempngaruhi instrumen investasi mana yang akan Kawan Puan gunakan.

Tentu instrumen investasi dengan resiko cukup tinggi seperti saham lebih cocok digunakan untuk perencanaan jangka janjang seperti dana kuliah anak.

3. Siapkan Proteksi bagi Orangtua

Salah satu cara melindungi dana pendidikan yang disiapkan oleh orangtua adalah dengan menambah proteksi bagi orangtua.

Meski tidak secara langsung berhubungan dengan dana pendidikan anak, tetapi proteksi dalam hal ini seperti asuransi jiwa sangat penting.

Baca Juga: Menabung hingga Membuat Anggaran, Ini 5 Tips Mengajarkan Anak tentang Uang

Pasalnya, sepanjang perjalanan menabung jangka panjang, tentu akan ada banyak risiko kehidupan seperti resiko sakit, kecelakaan, hingga meninggal dunia.

Dengan menyiapkan proteksi ini, sebagai orangtua kita akan melindungi diri dan juga dana pendidikan anak yang telah kita persiapkan.

Nah, itulah 3 hal yang perlu kamu perhatikan dan lakukan jika ingin menyiapkan investasi pendidikan anak. Semoga membantu! (*)

Sumber Nova.id

Terkini Lainnya

Rekomendasi Hotel Bintang 5 untuk “Me Time” di Jakarta

Rekomendasi Hotel Bintang 5 untuk “Me Time” di Jakarta

PARAPUAN
Ikuti Tren, Ganti Cat Rumah dengan Warna-warna yang Sedang Populer Ini

Ikuti Tren, Ganti Cat Rumah dengan Warna-warna yang Sedang Populer Ini

PARAPUAN
Panduan Memakai Silicone Sealant untuk Atasi Kebocoran dan Keretakan di Rumah

Panduan Memakai Silicone Sealant untuk Atasi Kebocoran dan Keretakan di Rumah

PARAPUAN
3 Tokoh Perempuan Kuat di Film Indonesia, Ada Sosok Anggini di Wiro Sableng

3 Tokoh Perempuan Kuat di Film Indonesia, Ada Sosok Anggini di Wiro Sableng

PARAPUAN
Tampil Modis dan Fashionable dengan Padu Padan Baju Setelan

Tampil Modis dan Fashionable dengan Padu Padan Baju Setelan

PARAPUAN
Rahasia Kulit Glowing: Rajin Sarapan dengan 5 Makanan Ini

Rahasia Kulit Glowing: Rajin Sarapan dengan 5 Makanan Ini

PARAPUAN
Berapa Lama Hair Botox Bisa Atasi Masalah Rambut? Ini Jawabannya

Berapa Lama Hair Botox Bisa Atasi Masalah Rambut? Ini Jawabannya

PARAPUAN
Liburan ke Jogja Pertama Kali, Wajib Kunjungi 5 Destinasi Wisata Ini

Liburan ke Jogja Pertama Kali, Wajib Kunjungi 5 Destinasi Wisata Ini

PARAPUAN
Jangan Tergiur Harga Murah! Ini  Bahaya Pakai Behel Abal-abal

Jangan Tergiur Harga Murah! Ini Bahaya Pakai Behel Abal-abal

PARAPUAN
Kronologi Anissa Aziza Diikuti Orang Tak Dikenal Saat Belanja Sendirian di Mall

Kronologi Anissa Aziza Diikuti Orang Tak Dikenal Saat Belanja Sendirian di Mall

PARAPUAN
Cerita Aktris Perjuangkan Kariernya, Intip Sinopsis Drakor Beauty and Mr. Romantic

Cerita Aktris Perjuangkan Kariernya, Intip Sinopsis Drakor Beauty and Mr. Romantic

PARAPUAN
Komunitas e-Sport Ro8 Sediakan Fasilitas Belajar hingga Bersosialisasi Antar Gamers

Komunitas e-Sport Ro8 Sediakan Fasilitas Belajar hingga Bersosialisasi Antar Gamers

PARAPUAN
Sambut Hari Lebaran, Astra Otoshop Bagi-bagi Hadiah Lewat Program Ramadhan Ekstra

Sambut Hari Lebaran, Astra Otoshop Bagi-bagi Hadiah Lewat Program Ramadhan Ekstra

PARAPUAN
Segar untuk Buka Puasa, Simak Tips Mudah Bikin Hwachae Minuman ala Korea

Segar untuk Buka Puasa, Simak Tips Mudah Bikin Hwachae Minuman ala Korea

PARAPUAN
Rawda Umroh Bandung Hadirkan Paket Umrah dengan Harga Ramah di Kantong

Rawda Umroh Bandung Hadirkan Paket Umrah dengan Harga Ramah di Kantong

PARAPUAN
Dewangga Jogja Sediakan Jasa Travel Umrah yang Terjangkau, Ini Daftar Paketnya

Dewangga Jogja Sediakan Jasa Travel Umrah yang Terjangkau, Ini Daftar Paketnya

PARAPUAN
Rayakan Hari Autisme Sedunia, Ini 3 Kisah Kreator Beri Edukasi Autisme pada Masyarakat

Rayakan Hari Autisme Sedunia, Ini 3 Kisah Kreator Beri Edukasi Autisme pada Masyarakat

PARAPUAN
Ini Rekomendasi Tempat Sewa Baju Lebaran Mewah, Harga Lebih Terjangkau

Ini Rekomendasi Tempat Sewa Baju Lebaran Mewah, Harga Lebih Terjangkau

PARAPUAN
Rekomendasi Tempat Olahraga Outdoor Populer di Jakarta untuk Isi Akhir Pekan

Rekomendasi Tempat Olahraga Outdoor Populer di Jakarta untuk Isi Akhir Pekan

PARAPUAN
Jadikan Lari Sebagai Hobi yang Menyenangkan, Ini Tipsnya untuk Pemula

Jadikan Lari Sebagai Hobi yang Menyenangkan, Ini Tipsnya untuk Pemula

PARAPUAN
Ini Tantangan Ibu Bekerja sebagai Perempuan Peneliti Menurut Dr. Widiastuti Setyaningsih

Ini Tantangan Ibu Bekerja sebagai Perempuan Peneliti Menurut Dr. Widiastuti Setyaningsih

PARAPUAN
Kurang Bijak, Ini Alasan Ambil Utang untuk Resepsi Tidak Dianjurkan

Kurang Bijak, Ini Alasan Ambil Utang untuk Resepsi Tidak Dianjurkan

PARAPUAN
Hadirkan Hidangan Khas Thailand, Ini Rekomendasi Tempat Bukber di Jakarta

Hadirkan Hidangan Khas Thailand, Ini Rekomendasi Tempat Bukber di Jakarta

PARAPUAN
Ingin Jadi Ilmuwan Pangan? Dr. Widiastuti Setyaningsih Beberkan Tipsnya

Ingin Jadi Ilmuwan Pangan? Dr. Widiastuti Setyaningsih Beberkan Tipsnya

PARAPUAN
Penyakit Cloud Cytoma Muncul di Drakor Queen of Tears, Benarkah Ada Penyakitnya?

Penyakit Cloud Cytoma Muncul di Drakor Queen of Tears, Benarkah Ada Penyakitnya?

PARAPUAN
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com