5 Jenis Obat Alami untuk Turunkan Kolesterol Jahat usai Lebaran

Anna Maria Anggita - Selasa, 3 Mei 2022
Obat alami untuk mengontrol kolesterol
Obat alami untuk mengontrol kolesterol syahrir maulana

Fakta menyebutkan juga bahwa minyak nabati dapat membantu menurunkan kolesterol jahat atau LDL.

4. Ikan berlemak

Ikan tinggi lemak yang dikonsumsi dua hingga tiga kali seminggu dapat menurunkan kolesterol jahat.

Sebab, ikan tinggi lemak seperti salmon hingga tuna, mengandung omega-3 yang mampu menurunkan kolesterol jahat. 

Di mana omega-3 mengurangi trigliserida dalam aliran darah dan juga melindungi jantung dengan membantu mencegah timbulnya irama jantung yang tidak normal.

5. Barley dan biji-bijian utuh

Biji-bijian utuh sangat disarankan untuk menurunkan kolesterol karena mengandung serat larut.

Biji-bijian utuh yang bisa disantap seperti:

- Gandum

Baca Juga: Muncul dalam Web Series 'Kuliner Indonesia Kaya', Ini Ragam Kuliner Nusantara dari Kudus hingga Yogya

- Dedak gandum

- Barley

Mengonsumsi serat larut dari berbagai makanan di atas dapat membantu menurunkan risiko penyakit jantung.

Nah, Kawan Puan pastikan kamu mengonsumsi berbagai jenis obat alami tersebut ya, supaya kolesterol lebih terkontrol dan tubuh jadi sehat. (*)