Pelaku Usaha Wajib Tahu, Ini 5 Alasan Pentingnya Sertifikasi Halal pada Produk

Ardela Nabila - Sabtu, 9 April 2022
Alasan sertifikasi halal penting.
Alasan sertifikasi halal penting. LiudmylaSupynska

2. Meningkatkan kepercayaan konsumen

Karena kebanyakan konsumen di Indonesia merupakan masyarakat muslim, maka logo halal pada suatu produk sangat dipertimbangkan.

Makanya, konsumen biasanya akan lebih percaya dengan produk yang telah mendapatkan sertifikasi halal.

Apalagi sertifikasi halal hanya bisa didapat dari lembaga pemerintah yang terpercaya, sehingga secara tak langsung kamu bisa meningkatkan kepercayaan konsumen.

3. Memberikan ketenangan terhadap konsumen

Dikutip dari IHATEC, produk yang sudah tersertifikasi halal juga bisa memberikan rasa tenang pada konsumen ketika mereka mengonsumsi produk tersebut.

Label halal yang tercantum pada produk akan memberikan ketenangan terkait kehalalan produk yang dikonsumsinya.

Secara tak langsung, kamu bisa meningkatkan penjualan dengan mengurus sertifikasi halal, sebab konsumen tak perlu ragu lagi ketika ingin membeli produkmu.

4. Produk memiliki unique selling point (USP)

Baca Juga: 3 Ide Bisnis Pertanian yang Tidak Butuh Modal Besar, Apa Saja?

Sumber: Kompasiana,IHATEC
Penulis:
Editor: Aulia Firafiroh